top of page

how to style crop shirt.

alasan kenapa crop shirt layak kamu adopsi di lemari kamu:

untuk bikin proporsi outfit atasan 30: bawahan 70 tanpa menunjukkan kulit. aku ngga nyaman kalau pakai atasan crop terus suka kelihatan perutnya gitu. nah kalau pakai crop shirt jadi luaran, kita bisa kelihatan tinggi dan langsing tanpa nunjukin perut!


crop shirt ini juga versatile dan banyak opsi stylingnya. and this is how to style crop shirt the right way!


1. pay attention to shirt length!

do this
don't do this


















ini perbandingan kemeja panjang normal dan yang crop.

ketika pakai kemeja normal stylingnya relatif gampang, karena udah pasti ngelebihin celananya.

nah foto di kanan, ketika pakai kemeja crop yang dijadiin outer, kamu harus perhatiin panjang dalaman, kemeja dan celananya. karena aku pakai crop tank top, jadinya ada gap kulit. terus celananya juga kurang highwaist jadi nggak ketemu sama kemejanya.

outfit details


2. wear same colored top & bottom.

nah sebaiknya ketika pakai kemeja crop jadi outer, dalaman nya panjang jadi bisa dimasukin dengan rapi ke celana. terus celananya pilih yang suuper highwaist jd bisa ketemu sama kemeja cropnya, nggak ada gap kulit juga. looknya rapi dan auto kelihatan tinggi dan slim!

outfit details


3. pay attention to the pants waistband.

ketika kemeja crop dijadiin atasan, sudah pasti kelihatan yaa waistband aka bagian pinggang si celana. makanya hindari pakai sama celana karet karena bakal ngga rapi dan ngga bagus kalau pinggang karetnya kelihatan. pilih celana yang emang didesain kelihatan bagus kalau waistbandnya kelihatan.

outfit details

all the same except pants: https://shope.ee/10X2MQn2mK


4. wear with pleated flare skirt to hide tummy section!

rok yang pleatsnya tebal dikombinasi sama crop shirt bakal bikin proporsi 30:70 tanpa begah masukin kemeja loh. dijamin bagian perut ketutup dan kamu tetep bisa tampil stylish!

outfit details

skirt: thrifted, similar https://shope.ee/3Ac7csE58C

194 views

Kommentare


bottom of page